Ada banyak hal yang lebih mudah untuk diucapkan daripada dikerjakan. Tapi yang satu ini, sudah sulit diucapkan, sulit juga untuk diamalkan: bilang “tidak”. Di episode ini, Siniar Anak Pulau mencoba menguraikan situasi yang membuat kita segan untuk menolak.

Terima kasih kepada teman-teman kami yang sudah memberikan contoh pengalaman yang membuat mereka sulit untuk mengatakan “tidak”. Ternyata, memang ada penjelasannya sampai ke level biologis, lho!

Apa saja yang bisa mengurangi perasaan kurang nyaman saat kamu mengatakan tidak? Dengarkan episode ini sampai habis!

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *